Jawaban:
Berdasarkan penelusuran kami di webbrowser NUPTK, terdapat 110 nama PTK yang sudah ada. hanya saja status NUPTK-nya masih mengambang semuanya. Bisa jadi sudah masuk alias sudah diinput, tapi belum diproses lebih lanjut. tapi, dari 110 nama itu, nama Ibu tidak ada di dalamnya. Coba hubungi dinas pendidikan kab/kota setempat untuk menanyakan hal ini.
![]() |
Untuk memperbesar gambar silakan klik gambar. Untuk menyimpan gambar, klik kanan,lalu "save as". |